Sukseskan Pilkada, Rutan Balikpapan Terima Logistik Pilkada Tahun 2024

    Sukseskan Pilkada, Rutan Balikpapan Terima Logistik Pilkada Tahun 2024

    Balikpapan - Kanwil Kemenkumham Kaltim, Rutan Balikpapan menerima logistik Pilkada 2024 dari Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kelurahan Damai Bahagia Penyerahan logistik ini dilaksanakan di Kelurahan Damai Bahagia dan berlangsung dengan lancar pada hari ini. Selasa (26/11/2024)

    Proses serah terima disaksikan langsung oleh tim Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) setempat beserta Aparat Penegak Hukum setempat. Kasubsi Pelayanan Tahanan, Abdurrahaman dan jajaran menerima logistik tersebut secara resmi.

    Kegiatan ini menjadi bagian dari persiapan pelaksanaan Pilkada 2024 untuk memastikan hak pilih Tahanan dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) tetap terlindungi. Rutan Balikpapan berkomitmen mendukung kelancaran proses demokrasi di Indonesia.

    Kegiatan ini juga menunjukkan koordinasi yang baik antara berbagai pihak dalam mendukung suksesnya Pilkada 2024.

    Muhammad Febri

    Muhammad Febri

    Artikel Sebelumnya

    Rutan Balikpapan Hadiri Exit Meeting Pemeriksaan...

    Artikel Berikutnya

    Sukseskan Pilkada Tahun 2024, Rutan Balikpapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Siap Ikuti Arahan Presiden dan Menteri,  Kepala Rutan Balikpapan Ikuti Pengarahan Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Kaltim Terkait Masa Transisi
    Memasuki Masa Purna Bakti, Rutan Balikpapan Gelar Kegiatan Pelepasan Pegawai
    Jaga Kebugaran Fisik, Rutan Balikpapan Dan Bapas Balikpapan Laksanakan Senam Pagi Bersama
    Rutan Balikpapan Ikuti Rapat Koordinasi Penyelesaian Pekerjaan Kontraktual pada Akhir Tahun Anggaran 2023
    Senam Bersama di Rutan Balikpapan, Langkah Menuju Hidup Sehat Bagi Tahanan dan Warga Binaan
    Siap Ikuti Arahan Presiden dan Menteri,  Kepala Rutan Balikpapan Ikuti Pengarahan Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Kaltim Terkait Masa Transisi
    Memasuki Masa Purna Bakti, Rutan Balikpapan Gelar Kegiatan Pelepasan Pegawai
    Jaga Kebugaran Fisik, Rutan Balikpapan Dan Bapas Balikpapan Laksanakan Senam Pagi Bersama
    Rutan Balikpapan Ikuti Rapat Koordinasi Penyelesaian Pekerjaan Kontraktual pada Akhir Tahun Anggaran 2023
    Senam Bersama di Rutan Balikpapan, Langkah Menuju Hidup Sehat Bagi Tahanan dan Warga Binaan
    Rutan Balikpapan Bersama Dinas PU Laksanakan Pengujian Sondir Pada Pembangunan Lapas Penajam Paser Utara
    Sukseskan Pilkada Tahun 2024, Rutan Balikpapan dan KPU Kota Balikpapan Serah Terimakan DPTb
    Wujudkan Laporan Keuangan yang Akuntabel, Rutan Balikpapan Ikuti Entry Meeting BPK RI atas Pemeriksaan Interim Laporan Keuangan 2024 Secara Daring
    Sambut Hari Pengayoman Ke-79 Rutan Balikpapan Laksanakan Koordinasi Dengan Baznas Kota Balikpapan
    Peduli Hak WBP, Karutan Balikpapan Terjung Langsung  Tampung Aspirasi Dan Keluhan

    Ikuti Kami